Sekarang ini, sudah menjadi hal lumrah ketika aktivitas perniagaan atau perdagangan menggunakan bantuan dari perangkat teknologi dan juga sistem informasi. Ini semata-mata dilakukan untuk kemudahan para pelaku usaha ketika menjalankan bisnisnya. Dengan adanya sistem informasi berbagai aktivitas dapat dilakukan dengan lebih sederhana dan efisien, utamanya dalam aktivitas yang berkaitan dengan data laporan transaksi. Pada sistem …