Tujuan efisien dan efektif adalah salah satu tujuan yang selalu dicari penyelesaiannya seiring dengan berkembangnya teknologi. Tentunya yang selalu dicari adalah cara cepat dan mudah dalam proses jual beli. Sedangkan solusi yang telah ada saat ini adalah dengan mengunduh atau download aplikasi Qasir di handphone distributor. Pada kali ini akan dijelaskan mengenai keuntungan yang diperoleh …